EDUKASI KESEHATAN KEPADA PENUNGGU PASIEN IRI RSUD dr. SOEDIRMAN KEBUMEN
EDUKASI KESEHATAN KEPADA PENUNGGU PASIEN IRI RSUD dr. SOEDIRMAN KEBUMEN
Edukasi Kesehatan kepada penunggu pasien IRI Rsud Soedirman Kebumen dengan tema "Katarak".
Apa yang bisa dilakukan untuk melindungi mata ?
Menggunakan sunglasses dan topi yang cukup lebar dapat melindungi mata terhadap paparan sinar ultraviolet sehingga diharapkan dapat menghambat terbentuknya katarak. WHO juga merekomendasikan untuk menghentikan kebiasaan merokok. Peran antioksidan dalam menghambat terbentuknya katarak masih menjadi perdebatan, tetapi makan makanan yang mengandung antioksidan tinggi dapat membantu menjaga kesehatan mata. Lakukan pemeriksaan mata secara berkala jika anda menderita katarak dan diskusikan dengan dokter kapan sebaiknya anda menjalani operasi katarak.
Mata adalah jendela dunia
Jagalah mata untuk kualitas hidup yang lebih baik!
Informasi Lebih Lanjut dapat menghubungi kami di :
---------------------------------------------------
RSUD dr. Soedirman Kebumen
Melayani Dengan Senyum
Jl. Lingkar Selatan Muktisari Kebumen
CALL Centre : (0287)3873318 / (0287)381101
- Facebook : Rsud Soedirman Kebumen
- Instagram : @rsuddrsoedirman
- Youtube : RSUD dr. SOEDIRMAN KEBUMEN
- Website : http://rsuddrsoedirman.kebumenkab.go.id
--------------------------------------------------------
__________________________________________
#RSDS #rsuddrsoedirman #rumahsakitkebumen #kebumen #SobatSehatRSDS #Covid19 #Coronavirus #GERMAS #PKRSRSDS #promkestatapmuka #edukasikesehatan #katarak