MENJAGA KESEHATAN MATA DI ERA DARING
MENJAGA KESEHATAN MATA DI ERA DARING
Di era sekolah dan kerja online seperti sekarang ini, kita menjadi semakin sering menatap layar gadget, baik laptop maupun HP.
Padahal terlalu lama menatap layar gadget dapat merangsang miopia pada mata anak, dan pada mata orang dewasa bisa menyebabkan ocular fatigue / mata lelah, penglihatan buram, penglihatan ganda, sakit kepala dan lain - lain.
Lalu bagaimana tips menjaga kesehatan mata kita di era daring?
Salah satunya, selalu ingat rumus 20 : 20 : 20 yaitu setiap 20 menit menatap layar gadget, istirahatkan mata selama 20 detik, pandanglah benda berjarak 20 kaki atau sekitar 6 m.
Bila masih ada keluhan segera konsultasikan kepada dokter.
Klinik Mata
Rsud Soedirman Kebumen
buka setiap hari, Senin s/d Kamis = 06.30 s/d 11.00 WIB
Jumat = 06.30 s/d 10.00 WIB
Sabtu = 06.30 s/d 10.30 WIB
Pelayanan dokter :
dr. ELLY SORAYA, M. Sc, Sp. M : Senin sd Rabu.
dr. SEPTIANA DWI UTAMI, Sp. M : Kamis sd Sabtu.
Salam Sehat
---------------------------------------------------
Rumah Sakit dr. Soedirman Kebumen
Melayani Dengan Senyum
Jl. Lingkar Selatan Muktisari Kebumen
CALL Centre : (0287)3873318 / (0287)381101
- Instagram : @rsuddrsoedirman
- Youtube : RSUD dr. SOEDIRMAN KEBUMEN
- Website : http://rsuddrsoedirman.kebumenkab.go.id
--------------------------------------------------------
__________________________________________
---- Berita Terkait ----