SELAMAT HARI THALASEMIA SEDUNIA
SELAMAT HARI THALASEMIA SEDUNIA
Hari Thalassemia sedunia diperingati setiap tanggal 8 Mei.
Thalasemia merupakan kelainan sel darah merah yang terjadi akibat kurangnya protein yang membentuknya. Kelainan ini bersifat genetik atau keturunan dan sampai sekarang belum dapat disembuhkan.
Mengenali thalasemia sejak dini sangat penting agar tindakan penanganan dan pengobatan talasemia pada si Kecil dapat segera dilakukan.
"Berbagi pengalaman, pengetahuan dan berjuang untuk hari esok yang lebih baik dengan solidaritas serta penerimaan bagi penderitaan thalasemia"
Selamat Hari Thalasemia Sedunia
------------------------------------------------------
Rumah Sakit dr. Soedirman Kebumen
Melayani Dengan Senyum ????
Jl. Lingkar Selatan Muktisari Kebumen
????CALL Centre : (0287)3873318 / (0287)381101
- Instagram : @rsuddrsoedirman
- Youtube : RSUD dr. SOEDIRMAN KEBUMEN
- Website : http://rsuddrsoedirman.kebumenkab.go.id
--------------------------------------------------------
__________________________________________
#RSDS #rsuddrsoedirman #rumahsakitkebumen #kebumen #jagajarak#tidakmudik #dirumahaja #stayathome #covid19 #coronavirus
#SobatSehatRSDS
#checkpointSuhutubuhdancucitangan
#physicaldistancing #GERMAS #CERDIK #PHBS
#BersatuLawanCovid19
#thalasemia #harithalasemiasedunia #thalasemia2020 #worldthalasemiaday